Minggu, 06 Mei 2012

SISTEM PENCERNAAN MAKANAN

             SISTEM PENCERNAANMAKANAN , Setiap manusia pasti pernah sama yang namanya makan. Karena makan adalah sebuah kewajiban kita sebagai manusia. Dibalik nikmatnya makan, di dalam tunuh manusia ada SISTEM PENCERNAANMAKANAN yang mencerna semua makanan yang awalnya masuk dari mulut kita.
Kali ini saya akan mengulas tentang SISTEM PENCERNAANMAKANAN manusia. Dipostingan kali ini yang saya beri judul “SISTEM PENCERNAANMAKANAN” akan mengulas tuntas SISTEM PENCERNAANMAKANAN.
Sebelum membicarakan SISTEM PENCERNAANMAKANAN, saya akan member tahu arti PENCERNAAN MAKANAN. PENCERNAAN MAKANAN adalah proses pemecahan makanan menjadi molekul yang lebih sederhana (selanjutnya disebut sari-sari makanan) sehingga dapat diserap dan digunakan oleh sel jaringan tubuh.
PENCERNAAN MAKANAN dibagi menjadi 2 proses. Yaitu :
·         PROSES MEKANIK, Makanan dikunyah, diaduk, ditelan dan dilumatkan, semua ni melibatkan gigi, lidah, tekak, lambung dan usus halus.
·         PROSES KIMIAWI, merobak makanan menjadi molekul sederhana sehingga bisa diserap oleh tubuh dengan bantuan enzim.
Organ PENCERNAAN MAKANAN (SALURAN PENCERNAAN):
·         Mulut (oris), pada mulut makanan yang masuk akan mengalami pencernaan mekanik yang dilakukan oelh gigi dan lidah.
·         Kerongkongan (oesophagus), Merupakan saluran penghubung  antara mulut dan lambung, makanan yang masuk selanjutnya didorong ke lambung dengan gerakan peristaltic.
·         Lambung, berupa kantong besar berperan sebagai tempat penyimpanan makanan sementara (disimpan 4 sampai dengan 6 jam)
·         Usus halus, pada bagian ini terjadi penyerapan sari-sari makanan.
·         Usus besar, pada bagian ini makanan akan mengalami  proses pembusukan dengan bakteri, diserap airnya, selanjutnya pembentukan feses.
·         Anus (lubang pelepasan), feses yang telah terbentuk akan dikeluarkan dari tubuh melalui anus.
Organ PENCERNAAN MAKANAN ( YANG BUKAN SALURAN PENCERNAAN):
·         Pankreas, menghasilkan enzim-enzim pencernaan
·         Hati, MEnghasilkan empedu
·         Gigi, berperan dalam PENCERNAAN MAKANAN secara mekanik atau menghancurkan makanan
·         Lidah, Membolak-balikkan makanan serta mendorong makanan masuk ke kerongkongan
·         Kelenjar Ludah,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar